detikHealth
Penderita Penyakit Mental 3 Kali Lebih Mungkin Kehilangan Gigi
Orang dengan penyakit mental butuh bantuan orang lain untuk merawat diri. Orang dengan penyakit mental berat 3 kali lebih mungkin kehilangan gigi karena kesehatan mulut yang buruk.
Selasa, 27 Sep 2011 17:42 WIB







































