detikOto
Stok Komponen Motor Jepang Cuma Cukup Sampai Mei
Gempa dan tsunami memang sudah beberapa waktu lalu melanda Jepang. Tidak hanya pasokan komponen mobil Jepang yang ada di Indonesia saja kritis karena hanya cukup sampai bulan Mei. Motor Jepang yang beredar disini pun juga mengalami nasib serupa.
Kamis, 31 Mar 2011 21:43 WIB







































