Eks Direktur Utama PT Garuda Indonesia, Emirsyah Satar menyampaikan nota pembelaannya di sidang lanjutan dugaan korupsi pengadaan pesawat PT Garuda Indonesia.
Transformasi BUMN tidak cukup dilakukan melalui perubahan struktur manajemen, melainkan juga melalui reformasi budaya kerja, transparansi, dan akuntabilitas.
Proses penerimaan CPNS 2024 akan segera dibuka. MenPAN-RB Azwar Anas menyebut pihaknya masih melakukan audit terkait formasi yang diterima. Ini selengkapnya.