detikNews
Jika Andesit Braga Berbentuk Kubus Bisa Awet hingga 5 Tahun
Jika ingin Jalan Braga tak cepat rusak, seluruh batu andesit harus dicopot dan diganti dengan batu andesit berbentuk kubus. Lalu dipasang plat besi bertulang sebelum batu. Diperkirakan bisa awet hingga 5 tahun.
Senin, 13 Jun 2011 17:53 WIB







































