Beberapa pasien COVID-19 disebut mengalami happy hypoxia, kondisi kekurangan oksigen berakibat fatal. Viralnya happy hypoxia membuat pulse oximeter laris manis.
Pasar Pramuka, Jaktim, ditutup karena satu pedagang terinfeksi virus Corona (COVID-19). Penutupan dilakukan selama tiga hari, terhitung sejak Sabtu pekan lalu.