detikNews
Jadi Tersangka, Burhanuddin Minta Jajaran BI Profesional
Setelah dirinya ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus aliran dana BI ke DPR, Gubernur BI Burhanuddin Abdullah meminta agar seluruh jajaran pegawai Bank Indonesia tetap bekerja secara profesional.
Selasa, 29 Jan 2008 15:08 WIB







































