detikInet
CEO Pfizer Ramal Kemunculan Varian Corona Kebal Vaksin
Varian virus Corona bermunculan dan menimbulkan masalah, sebut saja Delta atau Lambda. Sejauh ini, vaksin Corona masih cukup efektif untuk menangkalnya.
Kamis, 26 Agu 2021 09:15 WIB







































