detikNews
Festival 'Thanks to Nature' Digelar di Bandung
Festival bertajuk 'Thanks to Nature' digelar hari ini 23 Oktober 2011 di Bumi Sangkuriang-Ciumbuleuit, Kota Bandung. Kegiatan ini bakal meyuguhkan beragam acara indoor dan outdoor dengan tema 'berterimakasih' kepada alam, terutama kepada tanah air Indonesia.
Minggu, 23 Okt 2011 10:00 WIB







































