Seorang pria, Tan Jefri Wan Yuarta melaporkan bibinya, Kwe Foeh Lan, ke polisi karena merasa ada keterangan palsu yang membuat ibunya dibui. Ini kata terlapor.
AS menaikkan level imbauan perjalanan terkait Corona untuk Singapura ke kategori berisiko paling tinggi. Warga AS diimbau menghindari perjalanan ke Singapura.
Takmir masjid UMY dan Lulusan UGM berhasil menjadi Top 2% peneliti dunia. Selain jadi dosen, sosok ini juga aktif di organisasi kemasyarakatan Muhammadiyah.
Banyuwangi kembali jadi kabupaten terinovatif se-Indonesia di rangkaian Innovative Government Award (IGA) Kemendagri 2021. Banyuwangi meraih nilai tertinggi.