Wolipop
Olahraga yang Dipilih Amanda Seyfried untuk Jaga Tubuh Tetap Ramping
Amanda Seyfried memilih olahraga tinju untuk menjaga kebugaran tubuhnya. Aktris berusia 29 tahun ini menjalani rutinitas olahraga intens tersebut agar tubuhnya terlihat 'kuat' dan 'tangguh', bukan karena ingin tampak kurus.
Senin, 10 Agu 2015 10:49 WIB







































