Porto vs AC Milan masih tanpa gol di babak pertama pada matchday ketiga Grup B Liga Champions. Rossoneri masih mampu bertahan meski digempur tuan rumah.
Badai cedera masih menjadi masalah untuk Real Madrid di musim ini. Namun pelatih Madrid Carlo Ancelotti tak risau karena timnya punya kedalaman skuad yang baik.
AC Milan menunjukkan performa bagus di awal musim 2021/2022. Meski begitu, presiden Rossoneri, Paolo Scaroni, menegaskan membidik tiket ke Liga Champions lagi.
AC Milan meraih kemenangan dramatis dalam duel sengit di kandang Fiorentina. Stefano Pioli menyebut laga kontra La Viola adalah yang tersulit buat timnya.
Gol Paul Pogba membawa Manchester United mengalahkan AC Milan 1-0. The Red Devils melaju ke perempatfinal Liga Europa usai unggul agregat 2-1 dari Rossoneri.