Majelis hakim PTUN Jakarta membatalkan putusan KIP soal penyampaian TPF Munir. Putusan menyatakan Setneg tidak wajib membeberkan hasil TPF Munir ke publik.
Ervan Teladan dipecat sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Depok. Pemecatan itu dilakukan DPRD Depok menyusul kasus narkotika yang menjeratnya.
Mapala Unisi Universitas Islam Indonesia (UII) menyampaikan permintaan maaf kepada pihak keluarga atas tewasnya 3 peserta Diksar The Great (TGC) XXXVII.