detikNews
Hantu 'Pocong' Desak Kajari Usut Dugaan Manipulasi Data Honorer K-2
Hantu pocong berlumuran darah meramaikan aksi unjuk rasa di depan kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Situbondo. Didampingi sejumlah tenaga honorer, si pocong yang tergeletak di keranda mendesak kejari mengusut dugaan manipulasi data kategori dua (K-2).
Senin, 20 Jan 2014 14:11 WIB







































