detikFinance
BKPM: Food Estate di Merauke Butuh Investasi US$ 10 Miliar
Pemerintah butuh investasi sebesar US$ 10 miliar untuk pendirian Food Estate di Merauke, Papua. Dana ini lebih besar dibandingkan perkiraan sebelumnya yang sebesar Rp 50-60 triliun.
Senin, 21 Jun 2010 11:28 WIB







































