detikNews
Bina Marga DKI Respons Cepat Kerusakan JPO Matraman, Perbaikan Kelar Sepekan
Dinas Bina Marga DKI perlu waktu satu pekan untuk memperbaiki jembatan penyeberangan orang (JPO) Matraman yang rusak. Namun JPO tetap dibuka untuk pejalan kaki.
Kamis, 07 Jan 2021 16:51 WIB