Pandemi menjadi momok utama transportasi publik, tetapi sektor pelayanan publik ini akan kembali terpukul dengan keberadaan perpanjangan potongan PPnBM.
Kabar gembira buat detikers yang hendak melakukan pembelian mobil nih, dikabarkan bebas pajak barang mewah atau PPnBM bakal dibebaskan hingga akhir tahun 2021.
Wuling memberikan subsidi PPnBM terhadap mobilnya yang dijual di Indonesia. SUV Wuling Almaz sampai MPV Wuling Cortez mendapatkan subsidi PPnBM dari Wuling.
Mulai hari ini, diskon PPnBM 100% tidak berlaku lagi, melainkan berlaku diskon PPnBM 50%. Artinya, harga mobil penerima diskon PPnBM sedikit lebih mahal.