Banjir yang melanda Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati sejak kemarin mulai surut. Warga mulai kerja bakti membersihkan lumpur setinggi sekitar 10 cm pagi ini.
Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany meninjau 9 lokasi tanggul jebol dan longsor akibat luapan air dan hujan deras sejak beberapa hari lalu.
Di sela penanganan banjir, Anies memberi berbagai pernyataan mulai dari area yang terimbas banjir hingga soal normalisasi. Berikut ini pernyataan-pernyataannya.