Surat dakwaan JPU mengungkapkan gaya hidup jaksa Pinangki Sirna Malasari meski bergaji puluhan juta, namun dapat menghabiskan miliaran saat berbelanja.
Tren kasus korupsi di Jabar selama tahun 2021 menyasar lingkup BUMN. Beberapa kasus korupsi di lingkungan perusahaan pelat merah itu ditangani Kejati Jabar.
Jaksa mengungkap eks Bupati Kuansing di Riau, Mursini, memberikan Rp 650 juta ke orang yang mengaku pegawai KPK. KPK minta Mursini bantu KPK telusuri oknum itu.