detikNews
Penduduk di Zona Merah Gunung Agung 180 Ribu Jiwa, BNPB: Itu Dinamis
Penduduk di zona merah Gunung Agung mencapai lebih dari 180 ribu jiwa. Angka ini berbeda dengan pekan pertama Gunung Agung berstatus awas akhir September 2017.
Rabu, 11 Okt 2017 18:05 WIB







































