detikOto
Apa Kata JK Soal Gagasan Program Mobil Listrik Nasional?
Pengembangan mobil listrik di Indonesia masih belum berkembang dibandingkan negara-negara seperti China. Pengusaha nasional yang juga Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) punya pandangan soal pengembangan jenis mobil ini di Tanah Air.
Sabtu, 26 Apr 2014 12:29 WIB







































