detikHot
'James Bond' Lirik Sutradara 'Slumdog Millionaire'
Semenjak dinobatkan sebagai Sutradara Terbaik di Academy Awards ke-81, sutradara Danny Boyle mendapat banyak tawaran untuk menggarap film. Salah satunya film ke-23 'James Bond' yang akan datang.
Selasa, 03 Mar 2009 17:19 WIB







































