detikHot
Lebih Dekat dengan Lily James, Si Cantik 'Cinderella'
Aktris cantik Lily James sejak kecil sudah menunjukkan ketertarikannya dengan dunia akting. Atas kesungguhannya, perempuan yang kini berusia 25 tahun tersebut berhasil menapaki karier di dunia seni peran, baik layar kaca maupun layar lebar.
Jumat, 13 Mar 2015 12:02 WIB







































