detikNews
Ibu Kandung Dituduh Culik Anak, Polisi: Ini Sesuai Prosedur
Polda Jawa Barat (Jabar) bersikukuh penangkapan Fransisca Jo (44) atas tuduhan penculikan terhadap anak kandungnya sudah sesuai prosedur. Saat menciduk Fransisca, petugas Polda Jabar membawa surat penangkapan.
Rabu, 07 Des 2011 13:11 WIB







































