detikNews
Presiden Jokowi Akan Hadiri Pemakaman Lee Kuan Yew
Presiden Jokowi dijadwalkan akan menghadiri upacara pemakaman mantan PM Singapura Lee Kuan Yew. Bapak bangsa Singapura tersebut tutup usia di usia 91 tahun dini hari tadi.
Senin, 23 Mar 2015 10:21 WIB







































