Sepakbola
Terima Suap, Empat Wasit Asal China Dijebloskan ke Penjara
China menghukum berat beberapa wasit dan perangkat pertandingan lainnya yang terbukti menerima suap. Tak tanggung-tanggung, hukumannya tak cuma dinonaktifkan, tetapi juga dijebloskan ke penjara.
Kamis, 16 Feb 2012 15:06 WIB







































