detikNews
Pasangan Sudah Hamil 3 Bulan, Napi Sabu Ini Terpaksa Nikah di Kantor Polisi
Perasaan bahagia itulah yang dirasakan Muhammad Yusuf (31) karena akhirnya bisa menikah dengan pasangan tercinta, Dania (31). Namun kebahagian itu sedikit berkurang karena pernikahan yang diidamkannya itu berlasung di Mapolsek Cilincing.
Jumat, 30 Jan 2015 18:10 WIB







































