detikTravel
Gresik Juga Punya Pantai Ramai Seperti Ancol
Gresik di Jawa Timur terkenal oleh industri semennya. Ternyata, kabupaten ini juga punya pantai yang ramainya tak kalah dengan Ancol. Coba saja berlibur ke Pantai WiSID dan buktikan sendiri kesamaannya dengan pantai paling eksis di Jakarta itu.
Jumat, 10 Mei 2013 11:19 WIB







































