detikOto
107 Fiat 500 Sudah Terpesan
PT Garansindo Inter Global selaku Authorized General Distributor brand Fiat di Indonesia mengaku menerima 107 pemesanan Fiat 500 dan Fiat 500C (Convertible) dalam ajang Indonesia Internasional Motor Show 2013. Padahal mobil ini belum resmi diluncurkan.
Senin, 21 Apr 2014 21:17 WIB







































