detikNews
Setya Novanto Resmikan Akses Air Bersih untuk Pengungsi Gunung Agung
Ketua DPR Setya Novanto mengunjungi dan memberikan bantuan kepada para pengungsi Gunung Agung, Bali. Selain bantuan, Novanto juga meresmikan akses air bersih.
Sabtu, 14 Okt 2017 00:00 WIB







































