Chelsea kalah dari Bayern Munich dengan skor telak 0-3 pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Bagi Frank Lampard, ini pelajaran untuk pemain mudanya.
Bayern Munich dan Borussia Dortmund mengemas tiga angka saat bertanding di Liga Jerman spieltag ke-27. Berikut hasil lengkap pertandingan di pekan tersebut.
Bayern Munich akan tandang ke markas Man City di Liga Champions. Kembali ke Inggris, Thomas Tuchel merasa tak perlu membuktikan apa-apa setelah dipecat Chelsea.
Erling Haaland jelas akan menjadi tumpuan manchester City saat melawan Bayern Munich. Striker Norwegia itu kerap gacor melawan Die Roten, tapi selalu apes.