detikNews
PDIP Tentukan Nama Cagub Jabar Setelah Mega Pulang Haji
PDIP memiliki tiga alternatif yang sedang dipelajari untuk menetapkan nama yang akan bertarung di Pilgub Jabar. Keputusan PDIP akan ditentukan setelah Megawati Soekarnoputri pulang dari ibadah haji.
Jumat, 19 Okt 2012 12:53 WIB







































