detikHealth
Panduan Berbuka dan Sahur Bagi Diabetesi Agar Gula Darah Stabil Saat Puasa
Asal sudah berkonsultasi ke dokter dan kondisinya memungkinkan, pasien diabetes juga boleh lho berpuasa. Nah, untuk menjaga kadar gula darahnya tetap stabil, selain konsumsi obat yang teratur dan rutin melakukan aktivitas fisik, pola makan selama berpuasa pun perlu diperhatikan.
Minggu, 13 Jul 2014 16:13 WIB







































