detikHot
Melukis di iPad Bagaikan Maestro Lukis
Gambar yang sangat detail dari Morgan Freeman ini, ia ambil dari foto milik Scott Gries. Ia merubahnya melalui sekitar 286 ribu hentakan pada layar iPad, dan membentuk karakter wajah yang bisa dibilang identik.
Rabu, 04 Des 2013 15:06 WIB







































