detikHealth
Nyeri Dada Ketika Batuk, Adakah Kaitannya dengan Jantung?
Sudah lebih dari sepekan saya batuk. Setiap kali batuk, saya merasakan nyeri di dada. Saya khawatir itu tanda penyakit jantung. Apalagi saat ini usia saya sudah 60-an tahun. Apakah setiap nyeri dada pasti berkait dengan masalah sakit jantung?
Jumat, 04 Okt 2013 11:52 WIB







































