Pabrikan menambahkan sunroof pada mobilnya agar mobil terlihat lebih premium. Namun banyak yang meragukan kualitas dari material dan standar keamanannya.
Sepatu high heels lebih umum dipakai wanita agar terlihat lebih ramping, feminin, anggun dan cantik. Tapi sepatu dengan hak tinggi kini juga digemari para pria.
Apple memang sudah merilis iPhone 8 dan iPhone X, namun iPhone 7-lah yang sampai saat ini jadi ponsel terlaris secara global selama pertengahan pertama 2017.
Tabir misteri ponsel layar lipat Samsung Galaxy X mulai terbuka. Informasi terbaru menyebut bahwa Samsung hanya memproduksi ponsel dengan jumlah terbatas.
Merek mobil asal Korea Selatan Kia dalam mengembangkan mobil-mobil kecilnya berkiblat pada negara-negara di Eropa. Untuk mobil besar condong ke Amerika.