Sepakbola
Dua Gol Lukaku Loloskan Belgia ke Brasil
Timnas Belgia jadi wakil ketiga Eropa yang lolos ke putaran final Piala Dunia 2014. Ini tercipta setelah 'Setan Merah' menang 2-1 atas Kroasia berkat dua gol Romelu Lukaku.
Sabtu, 12 Okt 2013 01:04 WIB







































