detikNews
Jimly: Presiden SBY Tidak Keberatan
Anggota Wantimpres Jimly Asshiddiqie sudah berkomunikasi kepada Presiden SBY untuk menyampaikan niatnya maju menjadi calon pimpinan KPK. Presiden SBY tidak keberatan atas rencana itu.
Senin, 14 Jun 2010 13:50 WIB







































