Setelah sempat mangkir pemeriksaan pada panggilan Kamis pekan lalu, Budi Susanto hari ini memenuhi panggilan KPK. Tersangka kasus Simulator SIM ini akan dipanggil sebagai saksi untuk tersangka Irjen Djoko Susilo.
KPK hari ini akan memeriksa saksi kunci kasus simulator SIM, Sukotjo S Bambang. Pengusaha subkontraktor proyek Simulator SIM tersebut akan dimintai keterangan di ITB.
Salah satu tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan simulator SIM, AKBP Teddy Rusmawan, baru saja menghirup udara bebas setelah sempat ditahan selama 90 hari. Namun meski dirinya sempat ditahan, Teddy belum ada niatan untuk menggugat Polri.
Brigjen Didik Purnomo hari ini menjalani pemeriksaan sebagai saksi dugaan korupsi kasus Simulator SIM untuk tersangka Irjen Djoko Susilo. Didik mengaku hanya ditanya soal perannya sebagai PPK.
Sebelum terjadi pelimpahan perkara, penyidik KPK harus keluar kantor untuk memeriksa Brigjen Didik Purnomo dan Budi Susanto, karena dua orang itu ditahan Mabes Polri.
KPK memeriksa Brigjen Pol Didik Purnomo terkait kasus dugaan korupsi simulator SIM di Korlantas Polri. Brigjen Didik diperiksa sebagai saksi bagi tersangka Irjen Djoko Susilo.
KPK hari ini memeriksa AKBP Teddy Rusmawan terkait kasus dugaan korupsi simulator SIM di Korlantas Polri. Teddy diperiksa sebagai saksi bagi tersangka Irjen Djoko Susilo.
KPK akan memeriksa Mantan Wakil Kakorlantas Polri, Brigjen Didik Purnomo. Didik diperiksa sebagai saksi terkait kasus dugaan korupsi simulator SIM di Korlantas.