Sepakbola
Tak Diundang ke Pernikahan Messi, Maradona: Pasti Undangannya Hilang Saat Dikirim
Diego Maradona jadi salah satu bintang yang tak ada dalam pesta pernikahan Lionel Messi. Meski begitu, legenda sepakbola Argentina itu tak dendam kepada Messi.
Minggu, 02 Jul 2017 09:12 WIB







































