detikInet
Rekrut Pegawai, Perusahaan Lirik Facebook
Tampilkan profil Anda di Facebook seprofesional mungkin. Pasalnya, selain LinkedIn, para pemilik perusahaan kini juga mulai melirik Facebook sebagai alternatif lain yang bisa dipercaya untuk merekrut pegawai baru.
Selasa, 09 Agu 2011 14:20 WIB







































