detikFood
Virgin Colada, Manis Menggoda
Virgin Cocktail alias cocktail tak beralkohol ini memang rasanya manis lembut gurih. Tak kalah enak dengan Pina Colada. Rasa gurih santan dan rasa segar jus nanas memberi sensasi lezat yang enak di lidah.
Jumat, 28 Mar 2008 11:01 WIB







































