Pemprov Jakarta akan melakukan operasi pasar di 296 titik pasar di Jakarta. Operasi Pasar itu dilakukan untuk menstabilkan harga bahan pokok menjelang Lebaran.
Ustaz Yahya Waloni wafat saat menyampaikan khotbah Jumat di Masjid Darul Falah, Makassar, Jumat (6/6) pukul 12.30 Wita. Jenazah akan dimakamkan di Jakarta.
Liburan Idul Adha bisa jadi momen untuk berkumpul dan makan bersama keluarga. Lima restoran keluarga ini menawarkan aneka makanan yang beragam dan halal.
Pemerintah Kabupaten Sumenep menyediakan mudik gratis untuk 280 warganya dari Jakarta. Bupati Fauzi menegaskan komitmen untuk meringankan beban pemudik.
G-Dragon akan menggelar konser di Indonesia Arena, pada 26 Juli 2025. CK Star Entertainment selaku promotor telah merilis tiket harga dan layout tempat duduk.