Sebanyak 411.901 kertas surat suara Pilpres 2019 tiba di Kota Jambi. Seluruh surat suara tersebut tersimpan di dalam 206 boks yang masih tersegel rapi.
Foto truk beraksara asing mengangkut surat suara di Kulon Progo, DIY. Ketua KPU Kulon Progo, Ibah Mutiah, menjelaskan foto yang kini ramai diperbincangkan itu.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon menerima kedatangan logistik pemilu berupa surat suara. Jumlah surat suara yang datang dilaporkan sebanyak 889.149.
KPU RI optimistis proses penghitungan suara selesai pada hari yang sama saat pemungutan suara. Simulasi dilakukan untuk mengetahui kondisi nyata saat coblosan.