Tekan Peredaran Narkoba, Rutan Surabaya Dirazia
Meminimalisir peredaran narkoba di dalam Rumah Tahanan (Rutan) Klas I Surabaya, Kanwil Depkum HAM Jawa Timur menggelar razia di tiga blok tahanan.
Rabu, 06 Mei 2009 01:38 WIB







































