Pentagon mengingatkan dampak dari rencana serangan Rusia ke Ukraina akan mengerikan. Konflik itu akan berakibat kehancuran dan korban manusia sangat besar.
AS kembali memperingatkan Rusia soal sanksi-sanksi, termasuk sanksi yang secara pribadi menargetkan Vladimir Putin, jika negara itu menginvasi Ukraina.