detikHot
Konser Penantian Panjang Sixpence None The Richer di JRL 2013
Sudah lebih dari dua dekade grup band Sixpence None The Richer berkarya di industri musik, namun baru di Java Rockin'Land 2013 mereka akhirnya tampil di hadapan para penggemarnya di Indonesia. Penantian panjang itu pun terbayarkan di Pantai Carnaval, Ancol, Sabtu (22/6/2013).
Minggu, 23 Jun 2013 02:25 WIB







































