detikInet
Desainer iPhone Jadi Ksatria Kerajaan Inggris
Jonathan Ive, kepala desain Apple akan mendapatkan gelar kebangsawanan dari Kerajaan Inggris. Ive menyandang Knight Commander of the British Empire (KBE).
Sabtu, 31 Des 2011 11:29 WIB







































