detikNews
TNI Akan Kerahkan Pesawat Hercules untuk Water Bombing Karhutla di Riau
TNI akan mengerahkan pesawat Hercules untuk melakukan water bombing di wilayah karhutla di Riau karena lokasi pengambilan air berjarak jauh.
Senin, 12 Agu 2019 21:39 WIB







































