detikNews
Melawan, Pelaku Curanmor Ditembak Mati Polisi Cimahi
Personel Satreskrim Polresta Cimahi menembak mati pencuri sepeda motor, Rizal Adytia (40), warga Karantengah, Kabupaten Cianjur, Jabar. Pelaku lainnya masih sekomplotan, Gatot Supramono, menyerah di tangan petugas.
Selasa, 16 Sep 2014 10:39 WIB







































