Starlink menghentikan pelanggan baru di RI karena kapasitas habis. Pakar telekomunikasi menilai langkah ini sebagai strategi untuk dapatkan frekuensi tambahan.
Kejaksaan Agung menetapkan empat tersangka dalam kasus korupsi pengadaan laptop Chromebook di Kemendikbudristek, dengan kerugian negara mencapai Rp 1,9 triliun.
Nelayan bernama Irwan Ivan asal Manggar, Bangka Belitung, menemukan puing helikopter Polri P-1103 yang jatuh di perairan Belitung Timur pada tahun 2022.